Sering kali pebisnis bingung bagaimana caranya untuk memuaskan dan menambah jumlah pelanggan.
Padahal pelanggan adalah hal terpenting dalam sebuah bisnis untuk meningkatkan keuntungan. Semakin banyak pelanggan yang menggunakan produk Anda, semakin besar keuntungan yang bisa Anda dapatkan!
Pernah mendengar slogan ‘Pelanggan adalah Raja‘?
Sependapat dengan Merdeka, slogan ini telah menjadi mantra bagi seluruh produsen barang dan jasa sejak dahulu kala. Di setiap perusahaan, pelanggan adalah pemangku kepentingan utama demi kelangsungan bisnis perusahaan dan merupakan bagian penting yang selalu masuk dalam strategi bisnis sebuah perusahaan.
Tantangan utama dalam pemasaran adalah bagaimana cara menarik perhatian calon konsumen agar melirik layanan atau produk yang Anda jual. Tidak mudah, namun tidak begitu sulit juga. Saat ini cukup banyak cara pemasaran hingga inovasi yang bisa Anda coba untuk menarik perhatian pelanggan (Tempo).
Untungnya di era digital seperti saat ini, pebisnis diberikan kemudahan untuk memuaskan pelanggan.
Beberapa cara untuk memuaskan pelanggan adalah dengan memahami kebutuhan pelanggan, memberikan pelayanan yang baik hingga harga yang sesuai dengan kualitas produk.
“
Lupakan Kompetitormu, fokus saja kepada pelangganmu!” – Jack Ma, Pendiri Alibaba
Solusi yang tepat untuk dapat memuaskan pelanggan adalah secara mudah adalah aplikasi LINKZ. LINKZ adalah aplikasi business to business e-commerce untuk meningkatkan peforma penjualan hingga terhubung dengan UMKM hingga distributor secara digital.
LINKZ mempunyai fitur yang dapat menjaga kepuasan pelanggan. Manfaat fitur tersebut adalah menambah data pelanggan supaya Anda mengetahui produk apa yang paling sering dibeli dan kedua, mempermudah pelanggan untuk memesan melalui katalog hingga stok.
Berikut adalah cara mengelola data pelanggan melalui aplikasi LINKZ yang dapat memuaskan dan mendekatkan Anda kepada pelanggan:
Mengatur Data Pelanggan
Salah satu fitur yang disukai oleh pengguna LINKZ adalah pengaturan data pelanggan.
Lewat fitur ini, Anda dapat mengelola pelanggan setia Anda secara digital jadi tidak perlu mencatat data pelanggan secara manual maupun melalui excel file.
Menambah Data Pelanggan
Setelah memilih fitur mengelola pelanggan, Anda pun bisa langsung menambah data pelanggan ke dalam aplikasi.
Berikut contoh formulir penambahan pelanggan. Mudah bukan? Anda hanya perlu mengikuti langkah-langkah yang sudah tertera di dalam aplikasi LINKZ.
Melacak Detail Pelanggan
Anda dapat menambah lebih dari satu pelanggan. Terdapat kategori informasi, kontak, lokasi, penjualan, hingga catatan didalam fitur pengaturan data pelanggan ini.
Selain meningkatkan peforma bisnis secara online, Anda juga bisa mendekatkan diri kepada pelanggan dan melacak penjualan kapapun dan dimanapun!
Untuk mendapatkan manfaat ini secara gratis, Anda hanya perlu daftarkan di LINKZ!
Untuk info yang lebih lanjut, Anda dapat menghubungi kami di sini.